Malang, Tempat Termudah Untuk Sunrise Bromo, Mendaki Ranu Kumbolo 2H1M dan Semeru 4H3M

 

Malang Tempat Termudah Untuk Sunrise Bromo, Mendaki Ranu Kumbolo 2H1M dan Semeru 4H3M

Poter Guide Memilihan Jalur Pendakian Ranu Kumbolo 2H1M dan Semeru 3H2M, 4H3M via Ranu Pane Lumajang via Jeep Tumpang Malang Buka

Porter Guide Gunung Semeru, Simaksi Online Semeru, Pembuatan Surat Sehat Semeru, Jeep Semeru sunrise Bromo, Penginapan Ranu Pane

Setiap Gunung mempunyai karakteristik dan keanekaragaman masing masing. Demikian juga setiap jaalur pendakian, mempunyai tantangan dan daya tarik masing masing.

Setiap pendaki atau grup pendaki setidaknya memiliki tujuan pendakian, yakni having fun, cari tantangan, cari view atau hanya ikut ikutan maka sebaiknya konsultasi dengan orang yang lebih dipercaya sehingga pendakian menjadi jauh lebih berkesan dibandingkan mengikuti katanya katanya atau kebigungan dalam menentukan pilihan.

 

Mengenal Gunung Semeru 3.676 mdpl 

Gunung Semeru merupakan Gunung tertinggi di pulau Jawa sehingga Gunung Semeru ditetapkan sebagai salah satu Seven Summit Indonesia urutan keempat setelah [[ 01]] Puncak Cartensz 4.884 mdpl, [[ 02 ]] Puncak Kerinci 3.805 mdpl dan [[ 03 ]] Puncak Rinjani 3.726 mdpl. Puncak Gunung Semeru dinamakan dengan Puncak Mahameru dengan ketinggian [[ altitude ]] 3.676 mdpl [[ meter dari permukaan air laut ]].

Selain altitude yang menjadi tujuan, keindahan alam Gunung Semeru juga tidak mungkin terlupakan. Diantara tempat yang tidak terlupakan adalah keindahan Danau Ranu Kumbolo, Padang Verbena, Puncak [[ Camp Ground ]] Kalimati, Sumber Air Mani, Puncak Arcopodo, Ketika Summit Attack, Kawah Jonggring Saloko dan tentunya pemandangan dari puncak tertinggi di Pulau Jawa. Selain hal tersebut perjalanan untuk menuju Basecamp Ranu Pane juga tidak kalah indahnya karena banyak jurang, air terjun, Gunung Bromo yang dapat dilihat.

Oleh karena hal tersebut bukan hal yang mengherankan lagi apabila banyak orang yang mengidamkan untuk mendaki atap Pulau Jawa.

Gunung Semeru bersama Gunung Bromo dikelola oleh TNBTS Taman Nasional Bromo Tengger Semeru. Untuk membatasi kuota pendakian untuk menjaga kelestarian ekosistem asli Gunung Semeru dan tidak membludaknya pendaki, maka per 01 Oktober 2017 diberlakukan SIMAKSI Online [[ Surat Ijin MAsuk Kawasan konservaSI Online ]] dengan kata lain, yang tidak mempunyai SIMAKSI tidak diperbolehkan untuk mendaki. SIMAKSI Online tersebut hampir setiap tahun di evaluasi dan ada perubahan perubahan berdasarkan masukan masukan dari pengelola, relawan, saver dan pendaki sehingga ada baiknya sebelum melakukan pendakian ke Gunung Semeru konsultasi dengan admin.

Jadi apabila ada pendaki yang nekat kesana tanpa SIMAKSI dan memaksa untuk mendaki, kami informasikan bahwa pendaki tersebut ilegal dan belum sadar akan diberlakukannya aturan tersebut. Karena adanya aturan pasti ada sebabnya dan kita sebagai warga negara yang memikirkan anak cucu tentunya harus mendukung upaya upaya untuk menjaga kelestarian ekosistem.

Sampai informasi ini kami publikasikan,
Syarat memasuki Kawasan Gunung Semeru adalah sebagai berikut,
  1. SIMAKSI Online [[ cetak rangkap 2 ]]
  2. 2 Materai Rp. 6.000,00
  3. Surat Kesehatan seluruh anggota yang akan mendaki maksimal H-1 pendakian. Misalkan mendaki tanggal 03 Oktober 2021 maka Surat Kesehatan hanya boleh dibuat tanggal 02-03 Oktober 2021.

 

Jalur Pendakian Gunung Semeru

Karena Gunung Semeru memberikan kesan pemandangan yang luar biasa dengan tingkat kesulitan level IV, yakni direkomendasikan untuk semua usia. Selain hal tersebut, warga lereng Gunung Semeru juga sangat ramah dan akan memberikan kesan rindu untuk kembali mengunjungi Gunung Semeru. Gunung Semeru hanya memiliki satu jalur yang resmi, yakni, Jalur Pendakian Gunung Semeru Via Ranu Pane

Untuk menuju Desa Ranu Pane anda dapat melalui empat Kabupaten, yakni
  1. Kabupaten Malang via Tumpang,
  2. Kabupaten Probolinggo via Sukapura, 
  3. Kabupaten Pasuruan via Tosari, Wonokitri
  4. Kabupaten Lumajang via Ranu Pane

Transportasi Menuju Desa Ranu Pane [[ Basecamp Pendakian Gunung Semeru ]]
  1. Malang, merupakan jalur favorit yang dipilih pendaki. Selain akses yang mudah, Malang memberikan kesan perjalanan yang luar biasa. Untuk yang melalui Malang dapat turun di terminal bus Malang, Bandara Malang, Stasiun Malang kemudian mencari kendaraan ke Rest Area Jeep Tumpang.

    Bagi yang memiliki cukup waktu maka mencari penginapan di Rest Area Tumpang atau keliling di Candi Jago akan menambah pengalamanmu semakin berharga.

    Pemandangan dari Rest Area Tumpang ke Desa Ranu Pane akan melewati beberapa Air Terjun, Perkebunan, Jurang, Perbukitan dan tentunya dapat keindahan Gunung Bromo dari atas. Sudah pasti akan menambah pengalaman perjalananmu.

  2. Pasuruan dan Probolinggo, merupakan jalur favorit apabila menghendaki penginapan disekitar Pasir Gunung Bromo. Untuk menuju Desa Ranu Pane anda akan diajak memutari Kawah Pasir Gunung Bromo sehingga pasti pengalamanmu akan sangat berkesan. Namun apabila hujan lebat atau terjadi kebakaran maka melintasi Kawah Pasir ini menjadi kendala, sehingga ada baiknya konsultasi dengan yang sudah berpengalaman.

  3. Lumajang, merupakan jalur favorit karena jalannya sudah baik untuk kendaraan pribadi.
Apabila ingin menggunakan akomodasi umum, kami menyarankan melalui Malang atau Surabaya kemudian menyesuaikan dengan selera ingin melewati jalur yang mana.

 

Pada kesempatan saat ini kami akan mengulas satu satunya jalur resmi pendakian Gunung Semeru yakni, Resort Ranu Pane.



  1. Jalur Pendakian Ranu Pane, Lumajang, Jawa Timur

    Kota Terdekat ( Mempertimbangkan penginapan, akomodasi transportasi, kuliner, oleh oleh )
    • Lumajang
      • 2 jam / Lumajang Kota
    • Malang
      • 2 jam / Rest Area Jeep Tumpang, Malang
      • 3 jam / Kota Malang / Terminal Malang / Stasiun Malang / Bandara Abdul Rachman Malang
    • Probolinggo
      • 2 jam / Rest Area Jeep Sukapura Probolinggo
      • 3 jam / Probolinggo Kota
    • Pasuruan
      • 2 jam / Rest Area Jee Tosari, Wonokitri Pasuruan
      • 3 jam / Pasuruan Kota
    • Surabaya
      • 2 jam / Rest Area Jeep Tumpang Malang
      • 5 jam / Stasiun Pasar Turi / Gubeng / Terminal Surabaya
      • 5 jam / Surabaya ke Pasuruan ke Probolinggo ke Lumajang ke Ranu Pane
     
     
    Daya Tarik 
    • Gunung Bromo di perjalanan ke Resort TNBTS Ranu Pane
    • Danau Ranu Pane, Danau Ranu Kumbolo
    • Padang Verbena, Oro Oro Ombo
    • Sumber Mani, Cemoro Kandang,
    • Puncak Pulau Jawa, Puncak Mahameru, Kawah Jonggring Saloko
    • Savana Ayek Ayek

     

    Kekurangan

    • Trek Panjang
    • Penghujan licin, Kemarau Berdebu ( grade 2 )

     

    Durasi Naik

    Pendakian ke Danau Ranu Kumbolo

    • Basecamp ke Danau Ranu Kumbolo - 5 jam
    • Danau Ranu Kumbolo ke Basecamp - 4 jam

    Pendakian ke Gunung Semeru, Puncak Mahameru 

    • Basecamp ke Danau Ranu Kumbolo - 5 jam
    • Danau Ranu Kumbolo ke Puncak Kalimati - 4 jam
    • Puncak Kalimati ke Puncak Mahameru 3.676 mdpl - 5 jam
    • Puncak Mahameru 3.676 mdpl ke Puncak Kalimati - 1 jam
    • Puncak Kalimati ke Danau Ranu Kumbolo - 3 jam
    • Danau Ranu Kumbolo ke Basecamp - 4 jam

     

    Pendakian Danau Ranu Kumbolo

    Dengan demikian, itenerary progam sebagai berikut

    Hari Pertama,

    • 08.00 sudah siap di meeting point
    • 08.00-09.00 prepare pendakian, brifieng, daftar ulang simaksi
    • 09.00-14.00 pendakian ke Danau Ranu Kumbolo, makan siang dipendakian
    • 14.00-08.00 istirahat, berburu sunset, makan malam, tidur

     

    Hari Kedua,

    • 08.00-09.00 istirahat, makan siang, prepare turun
    • 09.00-13.00 kembali ke basecamp
    • 13.00-18.00 bersih diri, menunggu rombongan dan persiapan kembali ke rumah / hotel / penginapan.


    Pendakian Gunung Semeru, Puncak Mahameru 3.676 MDPL

    Dengan demikian, itenerary progam sebagai berikut

    Hari Pertama,

    • 08.00 sudah siap di meeting point
    • 08.00-09.00 prepare pendakian, brifieng, daftar ulang simaksi
    • 09.00-14.00 pendakian ke Danau Ranu Kumbolo, makan siang dipendakian
    • 14.00-17.00 pendakian ke Puncak Kalimati
    • 17.00-00.00 berburu sunset, makan malam, istirahat total
    • Pendakian terberat Gunung Semeru adalah summit attack ke Puncak Mahameru 3.676 mdpl karena trek pasir, kerikil yang berpotensi mlorot dan paling berbahaya dengan longsoran batu dari atas.

     

    Hari Kedua,

    • 00.00-00.30 prepare summit attack
    • 00.30-06.00 summit attack
    • 06.00-07.30 menikmati keindahan atap pulau Jawa, Puncak Mahameru 3.676 mdpl
    • 07.30-08.30 kembali ke Puncak Kalimati
    • 08.30-13.00 istirahat, makan siang, prepare ke Danau Ranu Kumbolo
    • 13.00-16.00 kembali ke Danau Ranu Kumbolo

     

    Hari Ketiga,

    • 08.00-09.00 istirahat, makan siang, prepare turun
    • 09.00-13.00 kembali ke basecamp
    • 13.00-18.00 bersih diri, menunggu rombongan dan persiapan kembali ke rumah / hotel / penginapan.

     


Catatan

  • Itenerary kami susun sebagai kerangka acuan yang dapat disesuaikan dengan situasi dan kondisi
  • Perkiraan durasi naik dan turun dijadikan pertimbangan untuk menentukan penginapan / waktu berangkat dan perkiraan meninggalkan jalur pendakian ( berkaitan cuti, transportasi dan persiapan lainnya ).
  • Sebelum melaksanakan pemesanan hotel, transportasi dan lainnya sebaiknya dikonsultasikan terlebih dahulu dengan team kami.
  • Untuk saat ini jalur pendakian Gunung Semeru memberlakukan system simaksi online yang dibatasi oleh kuota pendakian, sehingga pendakian mohon dipersiapkan jauh jauh hari agar tidak kehabisan kuota.


Share:

Candi Cetho Jalur Terindah, Cemoro Sewu Jalur Tercepat, Cemoro Kandang Jalur Favorit Mendaki Gunung Lawu

 


Candi Cetho Jalur Terindah, Cemoro Sewu Jalur Tercepat, Cemoro Kandang Jalur Favorit Mendaki Gunung Lawu

Porter Guide Memilihan Jalur Pendakian Gunung Lawu, Candi Cetho, Cemoro Kandang, Cemoro Sewu, Singo Langu, Tambak, Jogorogo Buka

Porter Guide Gunung Lawu, Candi Cetho, Cemoro Kandang, Cemoro Sewu, Singolangu, Tambak, Jogorogo

Setiap Gunung mempunyai karakteristik dan keanekaragaman masing masing. Demikian juga setiap jaalur pendakian, mempunyai tantangan dan daya tarik masing masing.

Setiap pendaki atau grup pendaki setidaknya memiliki tujuan pendakian, yakni having fun, cari tantangan, cari view atau hanya ikut ikutan maka sebaiknya konsultasi dengan orang yang lebih dipercaya sehingga pendakian menjadi jauh lebih berkesan dibandingkan mengikuti katanya katanya atau kebigungan dalam menentukan pilihan.

 

Gunung Lawu memiliki 6 jalur resmi, yakni 

  1. Jalur pendakian Candi Cetho, Karanganyar, Jawa Tengah
  2. Jalur Pendakian Cemoro Kandang, Karanganyar, Jawa Tengah
  3. Jalur Pendakian Tambak, Karanganyar, Jawa Tengah
  4. Jalur Pendakian Cemoro Sewu, Magetan, Jawa Timur
  5. Jalur Pendakian Singolangu, Magetan, Jawa Timur
  6. Jalur Pendakian Jogorogo, Ngawi, Jawa Timur

Itulah jalur resmi pendakian Gunung Lawu saat informasi ini kami publikasikan.

 

Pada kesempatan saat ini kami akan mengulas 3 jalur pendakian Gunung Lawu yang sering kami jadikan rujukan pendakian Gunung Lawu.



  1. Jalur Pendakian Candi Cetho, Karanganyar, Jawa Tengah

    Kota Terdekat ( Mempertimbangkan penginapan, akomodasi transportasi, kuliner, oleh oleh )
    • Karanganyar
      • 1 jam / terminal
    • Solo / Surakarta
      • 1,5 jam / terminal Muntilan / Kota Magelang
    • Yogyakarta
      • 3 jam / terminal Giwangan / stasiun Yogyakarta / Lempuyangan / Bandara Adisucipto
      • 4 jam Bandara Yogyakarta International Airport ( YIA )
    • Semarang
      • 2,5 jam / terminal Bawen
      • 3 jam / stasiun Tawang / Semarang Poncol ( by toll ) / terminal terboyo
      • 3,5 jam / Bandara Ahmad Yani Semarang
     
     
    Daya Tarik 
    • Sabana, Edelweys
    • Gupakan Menjangan, Pasar Dieng
    • Sumber di pos 1 dan pos 3
    • Trek Tanah Liat
    • Mbok Yem, warung tertinggi di Indonesia
    • Petilasan Candi Cetho
    • Wisata Kemuning ( Air Terjun Jumog, Air Terjun Parang Ijo, Paralayang, Candi Sukuh, Jeep Kemuning, Rivertubing Ngargoyoso, dll )
    • Direkomendasikan untuk semua usia

     

    Kekurangan

    • Trek Panjang
    • Penghujan licin, Kemarau Berdebu ( grade 2 )

     

    Durasi Naik

    • Basecamp ke Camp Ground - 8 jam
    • Camp Ground ke Puncak Hargo Dumilah - 2 jam
    • Puncak Hargo Dumilah ke Camp Ground - 1,5 jam
    • Camp Ground ke Basecamp - 5 jam

     

    Dengan demikian, itenerary progam sebagai berikut

    Hari Pertama,

    • 08.00 sudah siap di meeting point
    • 08.00-09.00 prepare pendakian, brifieng, daftar ulang simaksi
    • 09.00-17.00 pendakian ke camp ground ( pos 5 ), makan siang dipendakian
    • 17.00-03.30 istirahat, berburu sunset, makan malam, tidur

     

    Hari Kedua.

    • 03.30-04.00 prepare summit attack
    • 04.00-06.30 summit attack
    • 06.30-07.30 menikmati keindahan puncak Hargo Dumilah 3.265 mdpl
    • 07.30-09.00 kembali ke camp ground
    • 09.00-11.00 istirahat, makan siang, prepare turun
    • 11.00-16.00 kembali ke basecamp
    • 16.00-18.00 bersih diri, menunggu rombongan dan persiapan kembali ke rumah / hotel / penginapan.

     

  2. Jalur Pendakian Cemoro Kandang, Karanganyar, Jawa Tengah

    Kota Terdekat ( Mempertimbangkan penginapan, akomodasi transportasi, kuliner, oleh oleh )
    • Karanganyar
      • 1 jam / terminal Tingkir / Kota Salatiga
    • Solo / Surakarta
      • 1 jam / terminal Tidar / Kota Magelang
      • 1,5 jam / terminal Muntilan
    • Magetan
      • 2jam / Bandara Adisumarmo ( by toll )
      • 2,5jam / terminal Tirtonadi / stasiun Balapan / Purwosari / Jebres
    • Yogyakarta
      • 2 jam / terminal Giwangan / stasiun Yogyakarta / Lempuyangan / Bandara Adisucipto
      • 3 jam / Bandara Yogyakarta International Airport ( YIA )
    • Semarang
      • 2 jam / terminal Bawen
      • 3 jam / stasiun Tawang / Semarang Poncol ( by toll ) / terminal terboyo
      • 3,5 jam / Bandara Ahmad Yani Semarang
     
    Daya Tarik 
    • Sabana, Edelweys
    • Trek Tanah Liat
    • Lebih cepat dibandingkan Candi Cetho
    • Mbok Yem, warung tertinggi di Indonesia
    • Wisata Tawangmangu ( Air Terjun Grojogan Sewu, Sakura Hill, Bukit Sakura, Embun Lawu, Lawu Park, Jeep Lawu, dll )
    • Direkomendasikan untuk semua usia
     
    Kekurangan 
    • Tidak terdapat sumber air
     
    Durasi Naik
    • Basecamp ke Camp Ground - 6 jam
    • Camp Ground ke Puncak Hargo Dumilah - 1,5 jam
    • Puncak Hargo Dumilah ke Camp Ground - 1 jam
    • Camp Ground ke Basecamp - 4 jam
     

    Dengan demikian, itenerary progam sebagai berikut

    Hari Pertama,

    • 08.00 sudah siap di meeting point
    • 08.00-09.00 prepare pendakian, brifieng, daftar ulang simaksi
    • 09.00-15.00 pendakian ke camp ground ( pos 4 ), makan siang dipendakian
    • 15.00-04.00 istirahat, berburu sunset, makan malam, tidur

     

    Hari Kedua.

    • 04.00-04.30 prepare summit attack
    • 04.30-06.00 summit attack
    • 06.00-07.30 menikmati keindahan puncak Hargo Dumilah 3.265 mdpl, kuliner warung puncak Gunung Lawu
    • 07.30-08.30 kembali ke camp ground
    • 08.30-11.00 istirahat, makan siang, prepare turun
    • 11.00-15.00 kembali ke basecamp
    • 15.00-18.00 bersih diri, menunggu rombongan dan persiapan kembali ke rumah / hotel / penginapan.


  1. Jalur Pendakian Cemoro Sewu, Magetan, Jawa Timur

    Kota Terdekat ( Mempertimbangkan penginapan, akomodasi transportasi, kuliner, oleh oleh )
    • Karanganyar
      • 1 jam / terminal Tingkir / Kota Salatiga
    • Solo / Surakarta
      • 1 jam / terminal Tidar / Kota Magelang
      • 1,5 jam / terminal Muntilan
    • Magetan
      • 2jam / Bandara Adisumarmo ( by toll )
      • 2,5jam / terminal Tirtonadi / stasiun Balapan / Purwosari / Jebres
    • Yogyakarta
      • 2 jam / terminal Giwangan / stasiun Yogyakarta / Lempuyangan / Bandara Adisucipto
      • 3 jam / Bandara Yogyakarta International Airport ( YIA )
    • Semarang
      • 2 jam / terminal Bawen
      • 3 jam / stasiun Tawang / Semarang Poncol ( by toll ) / terminal terboyo
      • 3,5 jam / Bandara Ahmad Yani Semarang
     
    Daya Tarik 
    • Sabana, Edelweys
    • Trek Batu Makadam
    • Jalur pendakian paling cepat mendaki Gunung Lawu, dibanding Candi Cetho, Tambak, Cemoro Kandang, Singolangu dan Jogorogo
    • Mbok Yem, warung tertinggi di Indonesia
    • Wisata Tawangmangu ( Air Terjun Grojogan Sewu, Sakura Hill, Bukit Sakura, Embun Lawu, Lawu Park, Jeep Lawu, dll )
    • Direkomendasikan untuk semua usia
     
    Kekurangan 
    • Sumber air di Sendang Drajat
     
    Durasi Naik
    • Basecamp ke Camp Ground - 5 jam
    • Camp Ground ke Puncak Hargo Dumilah - 1 jam
    • Puncak Hargo Dumilah ke Camp Ground - 30menit
    • Camp Ground ke Basecamp - 4 jam
     

    Dengan demikian, itenerary progam sebagai berikut

    Hari Pertama,

    • 08.00 sudah siap di meeting point
    • 08.00-09.00 prepare pendakian, brifieng, daftar ulang simaksi
    • 09.00-14.00 pendakian ke camp ground ( pos 4 ), makan siang dipendakian
    • 14.00-05.00 istirahat, berburu sunset, makan malam, tidur

     

    Hari Kedua.

    • 05.00-05.30 prepare summit attack
    • 05.30-06.30 summit attack
    • 06.30-07.30 menikmati keindahan puncak Hargo Dumilah 3.265 mdpl, kuliner warung puncak Gunung Lawu
    • 07.30-08.00 kembali ke camp ground
    • 08.00-11.00 istirahat, makan siang, prepare turun
    • 11.00-15.00 kembali ke basecamp
    • 15.00-18.00 bersih diri, menunggu rombongan dan persiapan kembali ke rumah / hotel / penginapan.
     
Share:

Selo, Suwanting Jalur Favorit Mendaki Gunung Merbabu, Wekas Jalur Tercepat Mendaki Merbabu

 

Selo, Suwanting Jalur Favorit Mendaki Gunung Merbabu, Wekas Jalur Tercepat Mendaki Merbabu

Porter Guide Memilihan Jalur Pendakian Gunung Merbabu, Selo, Suwanting, Wekas, Thekelan, Chuntel Buka

Porter Guide Gunung Merbabu, Selo, Suwanting, Wekas, Thekelan, Chuntel Buka
SIMAKSI Gunung Merbabu menggunakan system online dan terbatas sehingga apabila kehabisan kuota online maka tidak dibenarkan melaksanakan pendakian melalui jalur ilegal ( tanpa simaksi ) karena selain membahayakan diri sendiri juga menjadi contoh yang kurang baik untuk yang lain. Saran kami apabila memang menghendaki pendakian ke Gunung Merbabu persiapkan lebih dini sehingga tidak kehabisan kuota.

Setiap Gunung mempunyai karakteristik dan keanekaragaman masing masing. Demikian juga setiap jaalur pendakian, mempunyai tantangan dan daya tarik masing masing.

Setiap pendaki atau grup pendaki setidaknya memiliki tujuan pendakian, yakni having fun, cari tantangan, cari view atau hanya ikut ikutan maka sebaiknya konsultasi dengan orang yang lebih dipercaya sehingga pendakian menjadi jauh lebih berkesan dibandingkan mengikuti katanya katanya atau kebigungan dalam menentukan pilihan.

 

Gunung Merbabu memiliki 5 jalur resmi, yakni 

  1. Jalur pendakian Selo, Boyolali Jawa Tengah
  2. Jalur Pendakian Suwanting, Magelang Jawa Tengah
  3. Jalur Pendakian Kopeng via Wekas, Magelang Jawa Tengah
  4. Jalur Pendakian Kopeng via Thekelan, Semarang Jawa Tengah
  5. Jalur Pendakian Kopeng via Chuntel, Semarang Jawa Tengah

Itulah jalur resmi pendakian Gunung Merbabu saat informasi ini kami publikasikan.

 

Pada kesempatan saat ini kami akan mengulas 3 jalur pendakian Gunung Merbabu yang sering kami jadikan rujukan pendakian Gunung Merbabu.

Siapa yang suka narsis di Sabana? Pasti pernah lewat jalur ini.
Yup, apalagi kalo bukan jalur pendakian via Selo. Untuk menuju Puncak Kenteng Songo, kalian harus melewati Pos 1 Dok Malang, Simpang Macan, Pos 2 Pandean, Pos 3 Watu Tulis, Sabana 1, Sabana 2, dan Puncak Trianggulasi.
Khusus jalur Selo, kalian harus mendaftar melalui booking online ya, karena mulai Februari ini pendaftaran on the spot sudah tidak bisa dilakukan. Cara pendaftaran bisa dilihat di web tngunungmerbabu.org


  1. Jalur Pendakian Selo Boyolali, Jawa Tengah

    Kota Terdekat ( Mempertimbangkan penginapan, akomodasi transportasi, kuliner, oleh oleh )
    • Boyolali
      • 1 jam / terminal
    • Magelang
      • 1,5 jam / terminal Muntilan / Kota Magelang
    • Solo / Surakarta
      • 2jam / Bandara Adisumarmo
      • 2,5jam / terminal Tirtonadi / stasiun Balapan / Purwosari / Jebres
    • Yogyakarta
      • 3 jam / terminal Giwangan / stasiun Yogyakarta / Lempuyangan / Bandara Adisucipto
      • 4 jam Bandara Yogyakarta International Airport ( YIA )
    • Semarang
      • 2,5 jam / terminal Bawen
      • 3 jam / stasiun Tawang / Semarang Poncol ( by toll ) / terminal terboyo
      • 3,5 jam / Bandara Ahmad Yani Semarang
     
     
    Daya Tarik 
    • Sabana 1 dan Sabana 2, Edelweys
    • Trek Tanah Liat
    • Jalur Pendakian Mudah, Menengah
    • Direkomendasikan untuk semua usia

     

    Kekurangan

    • Trek Menanjak di Pos 3 Batu Tulis ke Pos 4 Sabana 1
    • Tidak terdapat sumber air
    • Penghujan licin, Kemarau Berdebu ( grade 3 )
    • Parkir di Basecamp Terbatas

     

    Durasi Naik

    • Basecamp ke Sabana 1 - 5jam
    • Sabana 1 ke Puncak Kenteng Songo - 2jam
    • Puncak Kenteng Songo ke Sabana 1 - 1jam
    • Sabana 1 ke Basecamp -4jam

     

    Dengan demikian, itenerary progam sebagai berikut

    Hari Pertama,

    • 08.00 sudah siap di meeting point
    • 08.00-09.00 prepare pendakian, brifieng, daftar ulang simaksi
    • 09.00-14.00 pendakian ke camp ground ( sabana 1 ), makan siang dipendakian
    • 14.00-03.30 istirahat, berburu sunset, makan malam, tidur

     

    Hari Kedua.

    • 03.30-04.00 prepare summit attack
    • 04.00-06.30 summit attack
    • 06.30-07.30 menikmati keindahan puncak Kenteng Songo 3.142 mdpl
    • 07.30-09.00 kembali ke camp ground sabana 1
    • 09.00-11.00 istirahat, makan siang, prepare turun
    • 11.00-15.00 kembali ke basecamp
    • 15.00-18.00 bersih diri, menunggu rombongan dan persiapan kembali ke rumah / hotel / penginapan.

     

    Jalur pendakian Wekas merupakan jalur terpendek untuk mencapai puncak Kenteng Songo, yaitu 4,86 Km saja. Tapi biar pendek, tanjakannya lumayan bikin ngos-ngosan. Eits, jangan panik dulu, di sini kalian bisa memanfaatkan sejumlah pos untuk beristirahat. Ada Merbabu Pass,  Pos 1 Telaga Arum, Pos 2, Pos 3 Watu Kumpul, Helipad,  Kawah Mati, Geger Sapi, Puncak Syarif, Puncak Kenteng Songo, hingga mencapai  Puncak Trianggulasi.
    Siapkan peralatan yang lengkap ya! Sepatu, jas hujan, pakaian kering cadangan wajib dibawa, mengingat sekarang musim hujan.


  2. Jalur Pendakian Kopeng via Wekas, Magelang Jawa Tengah

    Kota Terdekat ( Mempertimbangkan penginapan, akomodasi transportasi, kuliner, oleh oleh )
    • Salatiga
      • 1 jam / terminal Tingkir / Kota Salatiga
    • Magelang
      • 1 jam / terminal Tidar / Kota Magelang
      • 1,5 jam / terminal Muntilan
    • Solo / Surakarta
      • 2jam / Bandara Adisumarmo ( by toll )
      • 2,5jam / terminal Tirtonadi / stasiun Balapan / Purwosari / Jebres
    • Yogyakarta
      • 2 jam / terminal Giwangan / stasiun Yogyakarta / Lempuyangan / Bandara Adisucipto
      • 3 jam / Bandara Yogyakarta International Airport ( YIA )
    • Semarang
      • 2 jam / terminal Bawen
      • 3 jam / stasiun Tawang / Semarang Poncol ( by toll ) / terminal terboyo
      • 3,5 jam / Bandara Ahmad Yani Semarang
     
    Daya Tarik 
    • Sabana Merbabu, Edelweys
    • Puncak Syarif, Puncak Trianggulasi, Puncak Kenteng Songo
    • Sumber Air di Pos 2 Camp Ground
    • Trek Tanah Liat, Kerikil
    • Jalur Pendakian Mudah, Menengah
    • Pendakian singkat
    • Direkomendasikan untuk semua usia
     
    Kekurangan 
    • Jembatan setan, Ondo Rante ( ikonik jalur Kopeng untuk di foto dan video )
    • Penghujan cukup licin, Kemarau berdebu ( grade 2 )
    • Parkir di Basecamp Terbatas 
     
    Durasi Naik
    • Basecamp ke Camp Ground - 4jam
    • Camp Ground ke Puncak Kenteng Songo - 3jam
    • Puncak Kenteng Songo ke Camp Ground - 1,5jam
    • Camp Ground ke Basecamp -2jam
     
    Dengan demikian, itenerary progam sebagai berikut
    Hari Pertama, 
    • 08.00 sudah siap di meeting point
    • 08.00-09.00 prepare pendakian, brifieng, daftar ulang simaksi
    • 09.00-13.00 pendakian ke camp ground, makan siang dipendakian
    • 13.00-03.30 istirahat, berburu sunset, makan malam, tidur 
     
    Hari Kedua,
    • 03.30-04.00 prepare summit attack
    • 04.00-07.00 summit attack. menikmati puncak Syarif
    • 07.00-08.00 menikmati keindahan puncak Kenteng Songo 3.142 mdpl, Puncak Trianggulasi
    • 08.00-10.00 kembali ke camp ground
    • 10.00-12.00 istirahat, makan siang, prepare turun
    • 12.00-14.00 kembali ke basecamp
    • 14.00-18.00 bersih diri, menunggu rombongan dan persiapan kembali ke rumah / hotel / penginapan.
     
     
    Untuk mendaki gunung Merbabu via Jalur Suwanting, kita wajib wal kudu' serta harus menuju sisi barat Gunung Merbabu,  tepatnya di Dusun Suwanting,  Desa Banyuroto,  Kecamatan Sawangan Kabupaten Magelang. .
    Jalur sepanjang 5,68 km dapat ditempuh selama kurang lebih 11  jam sampai Puncak Kenteng Songo. Jalur yang akan kita lewati memiliki kemiringan rata² 30,8% dan kemiringan maksimal 59.1%. .
    Menariknya jalur pendakian Suwanting ini, terdapat Tanjakan Penyesalan antara pos 2 ke pos 3, "dilanjut penuh tantangan,  balik kanan sayang" setelah melewati tanjakan penyesalan, lelah diri akan terobati oleh indahnya pemandangan kerlipan lampu kota saat malam hari diarah barat Gunung Merbabu. .
    Ada 11 pos yang dilewati pada jalur ini, dari Base Camp Suwanting , Gerbang Suwanting,  Pos 1 Lembah Lampung,  Pos 2 Lembah Mitos, Pos 3, Sabana 1, Sabana 2, Sabana 3, Puncak Suwanting,  Puncak Triangulasi dan Puncak Kenteng Songo. .
    Sobat Merbabu yang pernah naik Via Jalur Suwanting, jangan lupa tinggalkan jejak mu. .
    Untuk 3 jalur lainnya tunggu postingan kami selanjutnya 😉
    Reposted from @btn_gn_merbabu
  1. Jalur Pendakian Suwanting, Magelang Jawa Tengah

    Kota Terdekat ( Mempertimbangkan penginapan, akomodasi transportasi, kuliner, oleh oleh )
    • Magelang
      • 1 jam / terminal Tidar / Kota Magelang / terminal Muntilan
    • Salatiga
      • 1,5 jam / terminal Tingkir / Kota Salatiga
    • Solo / Surakarta
      • 2jam / Bandara Adisumarmo ( by toll )
      • 2,5jam / terminal Tirtonadi / stasiun Balapan / Purwosari / Jebres
    • Yogyakarta
      • 2 jam / terminal Giwangan / stasiun Yogyakarta / Lempuyangan / Bandara Adisucipto
      • 3 jam / Bandara Yogyakarta International Airport ( YIA )
       
    • Semarang
      • 2 jam / terminal Bawen
      • 3 jam / stasiun Tawang / Semarang Poncol ( by toll ) / terminal terboyo
      • 3,5 jam / Bandara Ahmad Yani Semarang
Daya Tarik 
  • Sabana Merbabu, Edelweys
  • Trek Tanah Liat
  • Terdapat sumber air, terbatas
  • Direkomendasikan untuk semua usia
 
Kekurangan 
  • Trek Menanjak dari awal sampai akhir
  • Penghujan licin, Kemarau Berdebu ( grade 3 )
  • Pendakian panjang dan lama
  • Parkir di Basecamp Terbatas 
 
Durasi Naik
  • Basecamp ke Camp Ground - 7jam
  • Camp Ground ke Puncak Kenteng Songo - 3jam
  • Puncak Kenteng Songo ke Camp Ground - 1,5jam
  • Camp Ground ke Basecamp -5jam
 
Dengan demikian, itenerary progam sebagai berikut
Hari Pertama, 
  • 08.00 sudah siap di meeting point
  • 08.00-09.00 prepare pendakian, brifieng, daftar ulang simaksi
  • 09.00-16.00 pendakian ke camp ground ( sabana 1 ), makan siang dipendakian
  • 16.00-03.00 istirahat, berburu sunset, makan malam, tidur 
 
Hari Kedua.
  • 03.00-03.30 prepare summit attack
  • 03.30-06.30 summit attack
  • 06.30-07.30 menikmati keindahan puncak Kenteng Songo 3.142 mdpl
  • 07.30-09.30 kembali ke camp ground
  • 09.30-11.30 istirahat, makan siang, prepare turun
  • 11.30-16.30 kembali ke basecamp
  • 16.30-18.00 bersih diri, menunggu rombongan dan persiapan kembali ke rumah / hotel / penginapan.

 

Catatan

  • Itenerary kami susun sebagai kerangka acuan yang dapat disesuaikan dengan situasi dan kondisi
  • Perkiraan durasi naik dan turun dijadikan pertimbangan untuk menentukan penginapan / waktu berangkat dan perkiraan meninggalkan jalur pendakian ( berkaitan cuti, transportasi dan persiapan lainnya ).
  • Sebelum melaksanakan pemesanan hotel, transportasi dan lainnya sebaiknya dikonsultasikan terlebih dahulu dengan team kami.
  • Untuk saat ini jalur pendakian Gunung Merbabu memberlakukan system simaksi online yang dibatasi oleh kuota pendakian, sehingga pendakian mohon dipersiapkan jauh jauh hari agar tidak kehabisan kuota. 

 

 

Muncak Merbabu lewat Cuntel? Kenapa engga?

Kali ini mimin kasi bocoran jalur pendakian Merbabu via Cuntel. Dengan panjang jalur sekitar 6,43 Km, kalian bisa mencapai puncak setelah melalui beberapa pos, yaitu Pos Bayangan I, Pos 1 Watu Putut, Pos 2 Kedokan, Pos 3 Kergo Pasar, Pemancar, Helipad, Geger Sapi, Puncak Syarif, Puncak Kenteng Songo, hingga Puncak Trianggulasi.

Berhubung hujan setiap hari, bawa selalu jas hujan, sepatu, dan pakaian cadangan ya. Nanjaklah sesuai kemampuan, ga perlu dipaksakan. Tak kan lari gunung dikejar, kan?

Selamat mendaki! *komen dan tag kawanmu yang pernah ke Merbabu via Cuntel

#tngunungmerbabu #ayokeTamanNasional #merbabuviaCuntel #kementerianLHK Reposted from @btn_gn_merbabu


Jalur yang pertama adalah Jalur Pendakian Thekelan.

Jalur ini bisa ditempuh melalui Desa Batur, Kecamatan Getasan, Kabupaten Semarang.
Jalur sepanjang 6,10 km dapat ditempuh selama kurang lebih 8 jam menuju Puncak Trianggulasi.
.
Menuju puncak Trianggulasi kita melewati Puncak Syarif dan Puncak Kenteng Songo.
.
Ada 12 pos yang dilewati pada jalur ini, dari Base Camp Thekelan, Pos 1 Pending, Pos 2 Pereng Putih, Pos 3 Gumuk Mentul, Pos 4 Lempong Sampan, Watu Gubuk, Pemancar, Hellipad, Geger Sapi, Puncak Syarif, Puncak Kenteng Songo dan Puncak Trianggulasi.
.
Untuk 4 jalur lainnya tunggu postingan kami selanjutnya 😉

#ayoketamannasional #ayokemerbabu #klhkhebat #kementerianlhk #ksdaehebat #pendakian #pendakiindonesia #gunungindonesia Reposted from @btn_gn_merbabu
 
Hai #SobatMerbabu, kita Bertemu lagi  hari ini 😉

Kami tidak pernah bosan mengingatkan,  jalur resmi Pendakian Gunung Merbabu Hanya ada 5 jalur yaitu Jalur Pendakian Thekelan, Cuntel, Wekas, Suwanting, dan Selo.
.
Hari ini kita akan membicarakan jalur pendakian resmi  paling bontot  di Taman Nasional Gunung Merbabu,  yaitu Jalur Suwanting.
.
Untuk mendaki gunung Merbabu via Jalur Suwanting, kita wajib wal kudu' serta harus menuju sisi barat Gunung Merbabu,  tepatnya di Dusun Suwanting,  Desa Banyuroto,  Kecamatan Sawangan Kabupaten Magelang. .
 
Jalur sepanjang 5,68 km dapat ditempuh selama kurang lebih 11  jam sampai Puncak Kenteng Songo. Jalur yang akan kita lewati memiliki kemiringan rata² 30,8% dan kemiringan maksimal 59.1%. .
 
Menariknya jalur pendakian Suwanting ini, terdapat Tanjakan Penyesalan antara pos 2 ke pos 3, "dilanjut penuh tantangan,  balik kanan sayang" setelah melewati tanjakan penyesalan, lelah diri akan terobati oleh indahnya pemandangan kerlipan lampu kota saat malam hari diarah barat Gunung Merbabu. .
 
Ada 11 pos yang dilewati pada jalur ini, dari Base Camp Suwanting , Gerbang Suwanting,  Pos 1 Lembah Lampung,  Pos 2 Lembah Mitos, Pos 3, Sabana 1, Sabana 2, Sabana 3, Puncak Suwanting,  Puncak Triangulasi dan Puncak Kenteng Songo. .
 
Sobat Merbabu yang pernah naik Via Jalur Suwanting, jangan lupa tinggalkan jejak mu. .
Untuk 3 jalur lainnya tunggu postingan kami selanjutnya 😉

#ayoketamannasional #ayokemerbabu #klhkhebat #kementerianlhk Reposted from @btn_gn_merbabu
 
 
SobatMerbabu, ada yang berencana naik via Wekas? Nih, mimin kasi gambaran jalurnya biar ga kaget dan minta pulang.. hehe.
Jalur pendakian Wekas merupakan jalur terpendek untuk mencapai puncak Kenteng Songo, yaitu 4,86 Km saja. Tapi biar pendek, tanjakannya lumayan bikin ngos-ngosan. Eits, jangan panik dulu, di sini kalian bisa memanfaatkan sejumlah pos untuk beristirahat. Ada Merbabu Pass,  Pos 1 Telaga Arum, Pos 2, Pos 3 Watu Kumpul, Helipad,  Kawah Mati, Geger Sapi, Puncak Syarif, Puncak Kenteng Songo, hingga mencapai  Puncak Trianggulasi.

Siapkan peralatan yang lengkap ya! Sepatu, jas hujan, pakaian kering cadangan wajib dibawa, mengingat sekarang musim hujan.

Selamat mendaki!

#tngunungmerbabu#ayokeTamanNasional #kementerianlhk Reposted from @btn_gn_merbabu
 

Siapa yang suka narsis di Sabana? Pasti pernah lewat jalur ini.
Yup, apalagi kalo bukan jalur pendakian via Selo. Untuk menuju Puncak Kenteng Songo, kalian harus melewati Pos 1 Dok Malang, Simpang Macan, Pos 2 Pandean, Pos 3 Watu Tulis, Sabana 1, Sabana 2, dan Puncak Trianggulasi.

Khusus jalur Selo, kalian harus mendaftar melalui booking online ya, karena mulai Februari ini pendaftaran on the spot sudah tidak bisa dilakukan. Cara pendaftaran bisa dilihat di web tngunungmerbabu.org

Jangan lupa selalu sedia jas hujan, pakaian kering, p3k pribadi, dan memakai sepatu.
Selamat mendaki!

#tngunungmerbabu #ayokeTamanNasional #kementerianLHK #merbabuviaSelo Reposted from @btn_gn_merbabu

 

Siapa yang suka narsis di Sabana? Pasti pernah lewat jalur ini.
Yup, apalagi kalo bukan jalur pendakian via Selo. Untuk menuju Puncak Kenteng Songo, kalian harus melewati Pos 1 Dok Malang, Simpang Macan, Pos 2 Pandean, Pos 3 Watu Tulis, Sabana 1, Sabana 2, dan Puncak Trianggulasi.

Khusus jalur Selo, kalian harus mendaftar melalui booking online ya, karena mulai Februari ini pendaftaran on the spot sudah tidak bisa dilakukan. Cara pendaftaran bisa dilihat di web tngunungmerbabu.org

Jangan lupa selalu sedia jas hujan, pakaian kering, p3k pribadi, dan memakai sepatu.
Selamat mendaki!

#tngunungmerbabu #ayokeTamanNasional #kementerianLHK #merbabuviaSelo Reposted from @btn_gn_merbabu



Share:

Subscribe Us

Labels